Info

kategori untuk postingan yang sifatnya general tentang import

Marketplace China Terbaik untuk Impor Barang dari Tiongkok

China adalah salah satu negara sumber barang-barang impor terbaik di dunia. Bukan hanya kualitas produk-produk China yang baik, tetapi juga harganya yang sangat murah. Anda bisa menemukan berbagai jenis produk dengan harga murah di berbagai marketplace China terbaik. Apa saja platform belanja online terbaik yang biasa dijadikan tempat membeli berbagai produk dengan harga murah? Ini […]

Marketplace China Terbaik untuk Impor Barang dari Tiongkok Read More »

4 Makanan Khas China Unik yang Bisa Anda Impor, Enak Banget!

4 Makanan Khas China Unik yang Bisa Anda Impor, Enak Banget!

Makanan khas China memang selalu berhasil menarik hati banyak orang, Anda mungkin salah satunya. Jika Anda ingin menikmati kuliner China dengan puas tentu harus datang ke negaranya. Namun, terkadang karena kendala biaya atau waktu membuat Anda tidak bisa pergi. Karena itu, salah satu solusinya adalah dengan melakukan impor. Apa saja makanan khas Negeri Tirai Bambu

4 Makanan Khas China Unik yang Bisa Anda Impor, Enak Banget! Read More »

Kapal Kargo Terbesar di Dunia, Ini Daftar Lengkapnya!

Kapal Kargo Terbesar di Dunia, Ini Daftar Lengkapnya!

Kapal kargo merupakan salah satu tulang punggung untuk urusan logistik dan perdagangan antar negara. Dengan kapal inilah berbagai macam barang dibawa melintasi luas lautan. Karena perannya yang makin vital, tidak heran jika mulai banyak perusahaan yang berlomba-lomba membuat kapal kargo terbesar di dunia. Apa Saja Kapal Kargo Terbesar di Dunia Dengan semakin berkembanganya perdagangan dunia

Kapal Kargo Terbesar di Dunia, Ini Daftar Lengkapnya! Read More »

4 Negara Pengekspor Terbesar yang Harus Anda Tahu

4 Negara Pengekspor Terbesar yang Harus Anda Tahu

 Siapa negara pengekspor terbesar sampai sekarang? Sejauh ini China yang menempati posisi pertama sebagai yang paling banyak mengekspor berbagai barang. Setidaknya negara tersebut berhasil mengekspor barang dengan nilaiya yang sangat fantastis yaitu mencapai USD 1.990.000.000.000.  Nilai tersebut terhitung pada tahun 2016 dan tentu berpotensi mengalami peningkatan. Tidak mengherankan ketika negara tersebut saat ini banyak disegani

4 Negara Pengekspor Terbesar yang Harus Anda Tahu Read More »

Jenis Pengiriman Barang Cargo Antar Negara, Ini yang Sering Digunakan!

Secara umum, proses pengiriman barang cargo terbagi atas jalur dan transportasi yang digunakan. Untuk pengiriman cargo dari luar negeri seperti dari China biasanya menggunakan transportasi sesuai dengan cakupan wilayahnya.  Jenis pengiriman barang cargo Namun biasanya untuk lintas negara menggunakan jalur pesawat atau kapal laut. Untuk lebih jelasnya berikut uraian mengenai jenis pengiriman cargo: 1. Pengiriman

Jenis Pengiriman Barang Cargo Antar Negara, Ini yang Sering Digunakan! Read More »

NPE Adalah Definisi, Jenis, dan Penjelasan Lengkap

NPE Adalah: Definisi, Jenis, dan Penjelasan Lengkap

NPE adalah kepanjangan dari Nota Pelayanan Ekspor. Jika Anda melakukan penjualan barang ke luar negeri berdasarkan pesanan dengan pihak dan kesepakatan tertentu, berarti Anda telah melakukan kegiatan ekspor. KPPBC (Kantor Pelayanan dan Pengawasan Bea Cukai) menyetujui kegiatan ekspor dengan mengeluarkan Nota Pelayanan Ekspor. Simak definisi dan jenisnya di bawah ini. Definisi Nota Pelayanan Ekspor Ekspor

NPE Adalah: Definisi, Jenis, dan Penjelasan Lengkap Read More »

Jangan Keliru! Inilah Perbedaan Pengiriman Reguler dan Cargo

Jangan Keliru! Inilah Perbedaan Pengiriman Reguler dan Cargo

Apakah Anda tahu perbedaan pengiriman reguler dan cargo? Kehadiran jasa ekspedisi memang telah memberikan banyak kemudahan, terutama untu pengiriman barang dengan jarak yang jauh. Secara umum, terdapat dua jenis layanan pengiriman barang yaitu reguler serta kargo atau cargo. Untuk pengiriman barang dengan berat yang terbatas sesuai wilayah tujuan disebut pengiriman reguler. Sementara itu, pengiriman cargo

Jangan Keliru! Inilah Perbedaan Pengiriman Reguler dan Cargo Read More »

Mengapa Ekonomi China Maju Titik Balik China dan Sebab Kemajuannya

Mengapa Ekonomi China Maju? Titik Balik China dan Sebab Kemajuannya

Saat ini China menjadi salah satu negara di Asia yang memiliki pamor sebagai macannya Asia dengan ekonomi yang baik. China menjadi salah satu negara maju di kawasan ini. Banyak orang kagum atas keberhasilan China dalam membangun dominasi ekonomi. Yang menjadi pertanyaan, mengapa ekonomi China maju seperti yang bisa Anda lihat sekarang ini? Sejarah Titik Balik

Mengapa Ekonomi China Maju? Titik Balik China dan Sebab Kemajuannya Read More »

4 Kelebihan Miniso Retail dari Cina yang Terkenal di Indonesia

4 Kelebihan Miniso: Retail dari Cina yang Terkenal di Indonesia

Ada berbagai toko retail di Indonesia yang menjual barang-barang untuk keperluan sehari-hari. Sayangnya kebanyakan retail menjual produk dengan harga yang mahal. Namun sebuah retail yang berasal dari China bernama Miniso memiliki kelebihan yang bisa membuatnya bersaing dengan brand lain.  Tahukah Anda apa saja kelebihan yang brand ini tawarkan? Apa pula yang membuat Miniso bertahan di

4 Kelebihan Miniso: Retail dari Cina yang Terkenal di Indonesia Read More »

Miniso Dari Jepang atau China Cek Faktanya Di Sini!

Miniso Dari Jepang atau China? Cek Faktanya Di Sini!

Siapa yang tidak tahu Miniso, perusahaan retail yang menyediakan berbagai barang kebutuhan masyatakat urban mulai dari fashion, kebutuhan rumah tangga, produk kecantikan, hingga barang elektronik. Namun pertanyaannya, apakah Miniso dari Jepang atau China? Miniso Dari Jepang atau China? Pernahkah Anda memasuki gerai Miniso? Mungkin banyak dari Anda yang suka berbelanja di Miniso karena pilihan produk,

Miniso Dari Jepang atau China? Cek Faktanya Di Sini! Read More »